Wisata Kerinci Hilir
|
Air Terjun Lembah Khayangan (Talang Kemulun) |
Wisata Kerinci-Jambi – Negeri sekepal tanah surga”, demikianlah ungkapan yang sering digunakan untuk menggambarkan kekayaan alam Kerinci, Provinsi Jambi.Tanahnya subur, udara yang sejuk, keindahan alam dan keragaman budaya nan eksotik dan keramah tamahan masyarakatnya merupakan sumber daya yang sangat potensial terutama dalam sektor pengembangan bisnis pariwisata dan kondisi alamnya yang masih sangat alami karena sebagian besar wilayahnya merupakan kawasan Taman Nasional Kerinci Seblat (TNKS),
|
Danau Dua |
Daerah ini dikelilingi bukit barisan.Bila dilihat dari ketinggian, maka daerah ini yang dulunya termasuk wilayah Sumatera Barat dengan nama Pesisir Selatan Kerinci itu akan tampak seperti kawah atau kuali. Alam potensial yang dimiliki wilayah Kerinci Hilir, seperti :
- Danau Kerinci
- Danau Lingkat
- Danau Dua
- Danau Kaco
- Air Terjun Lembah Khayangan (Talang Kemulun)
- Air Terjun Pancuran rayo
- Panorama Alam Bukit Barisan
- Gunung Kunyit, Dll..
|
Danau Kaco |
Tidak hanya potensi alam, daerah ini juga memiliki keunikan dan keberagaman budaya daerah yang dapat dijadikan daya tarik wisatawan asing untuk datang berkunjung ke daerah Kerinci bagian Hilir.
Sumber foto : Panorama Kerinci Grup
Follow IG : @Panoramakerinci
Follow Twitter : @Panoramakerinci
Wisata Kerinci Hilir
4.5
5
Padli Kurniawan
Air Terjun Lembah Khayangan (Talang Kemulun) Wisata Kerinci-Jambi – Negeri sekepal tanah surga”, demikianlah ungkapan yang...
No comments:
Post a Comment