Tradisi Perang Meriam Bambu di Desa Keluru

 

Kemeriahan menyambut hari raya,terutama idul fitri, menjadi tradisi yang diwariskan secara turun menurun dari generasi ke generasi tak hanya dikota-kota besar, kebiasaan itu juga berlangsung di desa-desa dikabupaten kerinci, ada banyak ragam penyambutan hari raya idul fitri seperti yang  dilakukan oleh masyarakat Desa Keluru, dari zaman dahulu hingga kini kebiasaan menebak bedil selalu dilakukan setiap tahunnya,Walaupun harus mengorbankan tenaga dibulan puasa, tapi semangat para anak muda Desa Keluru tidak pudar sedikitpun, inilah salah satu kemeriahan yang ada di Desa Keluru kecamatan Keliling Danau Kabupaten Kerinci dengan budayanya perang bedil bambu

Tradisi Perang Meriam Bambu di Desa Keluru 4.5 5 Padli Kurniawan Kemeriahan menyambut hari raya,terutama idul fitri, menjadi tradisi yang diwariskan secara turun menurun dari generasi ke generasi tak han...


This share facebook

No comments:

Post a Comment

Padli Kurniawan. Powered by Blogger.